Pulau Pelangi Pulau Seribu merupakan Pulau Resort.
Pulau Pelangi Destinasi Jakarta yang cocok bagi anda yang ingin menyepi dan ingin mencari ketenangan. Pulau pelangi terlihat Natural / alami, karena di tumbuhi banyaknya pepohonan besar dan rindang, mempunyai pasir putih yang luas, Laut biru dan terlihat sangat jernih. Di pantai berpasir putih di letakkan kursi kursi malas untuk Anda tiduran santai menikmati semilir angin dan menatap laut yang terlihat jernih dan biru. Tidak hanya itu saja, fasilitas permainan laut juga disediakan untuk menambah kelengkapan kegiatan yang dilakuan para tamu di pulau pelangi.
Lokasi Pulau pelangi berada di Kepulauan seribu utara. pulau pelangi berdekatan dengan pulau sepa , pulau putri, pulau bintang.
Daya tarik pulau pelangi adalah Pantai landai berpasir putih sehingga banyak wisatawan yang berkunjung menikmati keindahan pulau pelangi.
Konsep dari Pulau Pelangi terlihat alami/ natural. Terlihat dari bangunan penginapan dan banyaknya pepohonan besar dan rindang di sela sela penginapan.
Fasilitas Pulau Pelangi Kepulauan Seribu diantaranya :
- Dive shop (Tempat penyewaan permaian laut)
- Penginapan sejumlah 29 kamar dengan Fasilitas kamar yang lengkap. (AC, Shower Water Heater, Perlengkapan Mandi)
- Area Games yang luas. (Dapat melakukan aktifitas outbound)
- Tennis meja
Penginapan cottage di Pulau Pelangi mempunyai 29 kamar dengan beberapa type kamar ( type bougenvile, Type tulip, type Jasmin , Type Rose ) menampung lebih kurang 130 orang, Penginapan di Pulau pelangi pulau seribu semua menghadap pantai. Pulau Pelangi dapat dijadikan salah satu Destinasi Wisata untuk Gathering perusahaan pulau pelangi karena jumlah kamar yang dapat menampung lebih dari 100 orang. Selain Gathering Pulau Pelangi juga sangat cocok untuk wisata keluarga.
Aktifitas di pulau pelangi kepulauan seribu. Pulau pelangi mempunyai pantai landai berpasir putih yang cukup luas, ditemani kursi kursi malas tersebar di pantai berpasir putih. Duduk manis, santai sambil menikmati hembusan semilir angin , Sehingga pulau pelangi cocok untuk anda yang ingin Relax menenangkan fikiran karena penatnya kesibukan sehari hari. dapat juga melakukan aktifitas bermain canoe, snorkeling di dermaga dan bermain banana boat. Selain destinasi yang cocok untuk santai, Pulau pelangi juga cocok untuk tempat Gathering perusahaan pulau pelangi karena tersedianya area games yang luas penginapan yang cukup banyak.